Connect with us

Artikel Top Peluit

Prediksi Indonesia vs Thailand Final SEA Games 2023, 17 Mei 2023: Head to Head, Perkiraan Line Up, dan Handicap Lengkap

Prediksi Indonesia vs Thailand Final SEA Games 2023 – Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Thailand U-22 di final cabang olahraga sepak bola SEA Games 2023. Pertandingan akan digelar di Olympic Stadium, Phnom Penh, Selasa (16/05/2023) pukul 19:30 WIB.

Timnas Indonesia U-22 memiliki jalan cukup mulus menuju final SEA Games 2023. Garuda Muda tercatat selalu meraih kemenangan sejak babak grup.

Sementara itu, Thailand U-22 mendapat perlawanan sengit dari Vietnam di fase grup. Namun, mereka dengan mudah menaklukkan Myanmar di babak semifinal.

Pertandingan final SEA Games 2023 ini diprediksi akan berjalan sengiti. Pasalnya, Timnas Indonesia U-22 berambisi untuk mengakhiri dahaga setelah terakhir juara pada edisi 1991.

Lantas, akan seperti apa perjumpaan kedua tim nanti? Simak ulasannya berikut ini:

Perkiraan Starting XI Timnas Indonesia U-22 vs Thailand U-22

Timnas Indonesia bisa turunkan skuad terbaiknya di laga nanti. Hal yang sama juga akan dilakukan Thailand.

Berikut perkiraan Starting Timnas Indonesia U-22 vs Thailand U-22

Indonesia U-22 (4-3-3): 

Ernando Ari; Haykal Alhafiz, Rizky Ridho, Komang Teguh, Rio Fahmi; Alfeandra Dewangga, Ananda Raehan, Marselino Ferdinan; Fajar Fathur Rahman, Witan Sulaeman, Ramadhan Sananta.

Pelatih: Indra Sjafri.

Thailand U-22 (4-3-3): 

Soponwit Rakyart; Phongsakon Trisat, Jakkrapong Sanmahung, Songchai Thongcham, Chatmongkol Rueangthanarot; Airfan Doloh, Leon James, Purachet Thodsanit; Channarong Promsrikaew, Teerasak Poeiphimai, Achitpol Keereerom.

Pelatih: Issara Sritaro.

Head to Head Timnas Indonesia U-22 vs Thailand U-22

Timnas Indonesia U-22 sudah bertemu Thailand U-22 sebanyak tiga kali di final SEA Games. Garuda Muda hanya menang satu kali yakni pada edisi 1991 silam.

Pada edisi tersebut, Indonesia sukses meraih kemenangan melalui drama adu penalti.

Handicap dan Prediksi Skor Akhir

Melansir dari berbagai sumber, Odds bursa taruhan tempatkan Thailand U-22 sebagai unggulan. Tim Gajah Putih memberi keunggulan gol mulai dari ¼ gol dengan odds 0.61 hingga ¾ dengan odds 1.23.

Timnas Indonesia U-22 vs Thailand U-22 memiliki bursa taruhan gol yang cukup kecil. Laga nanti memiliki taruhan gol mulai dari 2 hingga 2½ gol. 

Dengan odd bursa taruhan tersebut serta data yang ada, pertandingan diprediksi akan berjalan alot dan keras. Prediksi skor akhir adalah Timnas Indonesia U-22 1-0 Thailand U-22.Untuk prediksi jitu bola dan handicap bola lainnya bisa kamu lihat di sini ya!

Baca Juga:

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

LIKE US ON FACEBOOK

P